Sebutkan 5 contoh kegiatan dalam bidang peternakan​

Berikut ini adalah pertanyaan dari svina628 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

Sebutkan 5 contoh kegiatan dalam bidang peternakan


Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

5 contoh kegiatan yang terdapat di dalam bidang peternakan adalah:

  1. Memberikan makan kepada hewan ternak seperti menyediakan rumput untuk sapi atau kambing.
  2. Melakukan pemasaran terhadap hasil perternakan.
  3. Melakukan pengecekan kesehatan hewan ternak secara teratur dan berskala.
  4. Pemilihan bibit hewan unggul untuk meningkatkan kualitas atau meningkatkan mutu hewan ternak.
  5. Membuat perencanaan metode berternak yang baik.

Pembahasan

Peternakan adalah sebuah aktivitas yang dilakukan dengan  mengembangbiakkan hewan ternak agar dapat diambil hasil dan manfaatnya dari ativitas yang dilakukan tersebut. Jenis ternak yang merupakan sumberdaya peternakan di Indonesia adalah:

  1. Sapi.
  2. Kambing.
  3. Kerbau.
  4. Unggas.
  5. Domba.
  6. Babi.

Pelajari lebih lanjut

  1. Materi tentang pengertian dari peternakan, pada yomemimo.com/tugas/26851609
  2. Materi tentang jenis usaha yang dilakukan oleh peternak, pada yomemimo.com/tugas/13288147
  3. Materi tentang kegiatan ekonomi, pada yomemimo.com/tugas/29774742

==========

Detail Jawaban

Kelas : IV

Mata pelajaran : IPS

Bab     : Kegiatan Ekonomi

Kode: -

#TingkatkanPresatasimu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh 30041108 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 30 May 21