Berikut ini adalah pertanyaan dari safirameidina58 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Proses pencernaan mekanis terjadi di mulut, lambung, dan usus dengan fungsi sebagai berikut:
1.Mulut berfungsi sebagai penghancur makanan agar lebih mudah ditelan dan juga membantu mengarahkan makanan yang berada pada mulut agar tergigit dan mendorongnya masuk ke dalam kerongkongan.
2.Lambung berfungsi untuk mencampurkan makanan dan kemudian lambung akan mengeluarkan zat asam dan enzim yang memiliki fungsi untuk melanjutkan proses pemecahan makanan.
3.Usus halus berfungsi untuk menyerap sari-sari makanan, dan usus besar berfungsi untuk membusukkan makanan yang tidak dibutuhkan oleh bakteri Escherichia c0l1
Penjelasan:
maaf kalo salah ya
jangan di report kalo salah
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh michele19062010 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 16 May 22