berdasarkan jenis usaha koperasi menjadi 3 yakni koperasi konsumsi nasi

Berikut ini adalah pertanyaan dari jerichosiregar23 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

berdasarkan jenis usaha koperasi menjadi 3 yakni koperasi konsumsi nasi koperasi kredit dan koperasi?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

koprasi produksi

Penjelasan:

Koperasi produksi ialah sebuah koperasi yang mempunyai tujuan untuk membantu setiap anggotanya ataupun melakukan usaha secara bersama-sama. Koperasi produksi ini dibagi lagi menjadi beberapa macam berdasarkan jenis produk atau jasa yang diproduksi, seperti koperasi produksi untuk para peternak sapi, koperasi produksi untuk para petani, pengrajin dan lain sebagainya.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh arlinnestika dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 12 Sep 22