4 poin 2. Kondisi geografis wilayah di Indonesia berbeda-beda, banyak daerah yang

Berikut ini adalah pertanyaan dari marimar51 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

4 poin2. Kondisi geografis wilayah di Indonesia berbeda-beda, banyak daerah
yang tidak dapat dijangkau, sehingga pendistribusian barang atau jasa ke
suatu daerah dapat terhambat. Hal ini dapat disikapi dengan cara ...
*
a. Membangun jalur transportasi yang lebih baik
O b. Pembangunan disesuaikan dengan kondisi masyarakat
c. Diberikan pihak yang mampu mengelola wilayah pelosok
O d. Masyarakat diberikan pelatihan agar bisa mandiri

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

a. membangun jalur transportasi yang lebih baik

Penjelasan:

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh yulitatias01 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 30 May 22