Siapa yang menjadi perwakilan Indonesia dan Belanda dalam perundingan Linggarjati​

Berikut ini adalah pertanyaan dari gfhhaku pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

Siapa yang menjadi perwakilan Indonesia dan Belanda dalam perundingan Linggarjati​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Ada beberapa tokoh yang terlibat dalam Perjanjian Linggarjati, diantaranya Dr. A.K. Gani, Susanto Tirtoprodjo, Sutan Sjahrir dan Mohammad Roem sebagai perwakilan Indonesia; Van Poll, Prof Schermerhorn dan De Boer sebagai perwakilan Belanda; dan Lord Killearn dari Inggris sebagai mediator.

Penjelasan:

maaf kalo salah ya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh peatrischirenesari dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 05 Aug 21