1. Jelaskan pengaruh perkembangan Computer dalam kehidupan! Semoga dijawab ya​

Berikut ini adalah pertanyaan dari PutriChan2010 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

1. Jelaskan pengaruh perkembangan Computer dalam kehidupan!

Semoga dijawab ya

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

perkembangan komputer bagi manusia adalah untuk memudahkan beberapa pekerjaan manusia. Misalnya mengetik, mencari sesuatu di internet, sebagai alat transaksi, menyimpan dokumen-dokumen penting, dan sebagainya.

Charles Babbage, Mengubah Dunia dengan Komputernya

Penemu komputer adalah

Charles Babbage adalah seorang ahli Matematika. Beliau-lah penggagas utama dalam penemuan komputer. Mesin penghitung yang ia temukan (1791-1871) adalah kalkulator otomatis pertama. Babbage terkenal dengan julukan bapak komputer. Babbage yang lahir pada 26 Desember 1792, mengeluhkan sistem perhitungan yang mengandalkan tabel matematika sehingga kerap terjadi kesalahan. Babbage ingin mengubah sistem perhitungan tersebut melalui sistem mekanik untuk menekan kemungkinan terjadinya kesalahan hitung.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh tafasya0611 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 08 Dec 21