Carilah informasi dari berbagai sumber tentang kerja sama antara Indonesia

Berikut ini adalah pertanyaan dari brianfelix59 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

Carilah informasi dari berbagai sumber tentang kerja sama antara Indonesia dengan negara-negara anggota ASEAN di bidang IPTEK. Identifikasi posisi dan peran Indonesia dalam kerja sama tersebut. Tuliskan hasilnya dalam bentuk tabel.yang benar akan diberi jawaban tercerdas

JANGAN HARAPKAN POIN
JANGAN SALAH
NTAR REPOOOORT!!!!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Indonesia tergabung dalam Association of Southeast Asian Nations (ASEAN). Negara-negara yang tergabung dalam ASEAN melakukan kerja sama dalam berbagai bidang, termasuk politik. Apa peran indonesia dalam ASEAN di bidang politik

Indonesia sebagai salah satu negara pendiri ASEAN

Indonesia merupakan salah satu negara pendiri ASEAN. ASEAN resmi didirikan sejak ditandatanganinya Deklarasi ASEAN pada tanggal 8 Agustus 1967 oleh lima negara pendiri.

Dilansir dari situs resmi ASEAN, lima menteri luar negeri yang menandatangani adalah Adam Malik dari Indonesia, Narcisco R. Ramos dari Filipina, Tun Abdul Razak dari Malaysia, S. Rajaratnam dari Singapura, dan Thanat Khoman dari Thailand.

Indonesia sebagai lokasi kantor sekretariat ASEAN

Disadur dari Persetujuan antara Pemerintah Republik Indonesia dan Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia tenggara (ASEAN) mengenai Ketuanrumahan dan Pemberian Keistimewaan dan Kekebalan kepada Sekretariat ASEAN Pasal 1 butir 16 menyebutkan bahwa:

“Sekretariat" adalah Sekretariat tetap untuk ASEAB yang didirikan berdasarkan Persetujuan mengenai Pendirian Sekretaria ASEAN yang ditandatangani pada 24 Februari 1967. Lokasi Sekretariat adalah di Jalan Sisingamangaraja No. 70A, Kebayoran Baru, Jakarta 1211 sebagaimana ditunjukkan dalam Lampiran 1, yang dapat dipihdahkan ke lokasi lain apa bisa disepakati oleh Para Pihak.

Baca juga: Tujuan dan Bentuk Kerja Sama ASEAN Bidang Ekonomi

Indonesia mengagas pembentukan ASEAN Security Community (ASC)

Indonesia melalui Menteri Luar Negeri Hassan Wirajuda menggagas ide pembentukan ASC pada bulan Juni tahun 2003.

Rizal Sukma dalam jurnal The Future of ASEAN: Towards a Security Community (2003) menyebutkan bahwa melalui ASC Indonesia berharap mendapatkan peran strategis sebagai pusat yang strategis di ASEAN dan sentralitas diplomatis di komunitas internasional.

Dari gagasan ASC tersebut, kemudian lahirlah tiga buah pilar komunitas ASEAN yaitu

ASEAN Political and Security Community merupakan kerja sama ASEAN di bidang politik dan keamanan

ASEAN Social and Culture Community yakni kerja sama ASEAN di bidang sosial dan budaya

ASEAN Economic Community yaitu kerja sama ASEAN di bidang ekonomi.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh annarhita42 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 07 Feb 22