sebutkan pekerjaan yang terlibat dalam pembuatan baju di pabrik konveksi​

Berikut ini adalah pertanyaan dari aqilladreana11 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

Sebutkan pekerjaan yang terlibat dalam pembuatan baju di pabrik konveksi​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

1. Produksi. Pertama kali, bahan dari baju tersebut dibuat. Bahan dari baju adalah kapas. Sehingga, pertama kali, petani menanam kapas. Lalu, setelah itu, ketika kapas siap dipanen, petani memanen kapas. Setelah dipanen, kapas tersebut didistribusikan ke pabrik pembuat baju. Di sana, mereka menjahit baju yang akan kamu pakai.

2. Distribusi. Setelah bajumu dijahit, bajumu akan didistribusikan melalui beberapa macam jenis transportasi. Bisa melalui truk, bus, bahkan kapal. Moda-moda transportasi ini akan mendistribusikan baju tersebut menuju ke toko untuk dijual.

3. Konsumsi. Setelah sampai di toko untuk dijual, maka kamu akan membeli baju tersebut. Setalah dibeli, kamu memakai kaos itu.

Sekian, terimakasih.

Penjelasan:

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh yolaapriliasibagaria dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 03 Aug 21