Berikut ini adalah pertanyaan dari khansasuryana pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

IPS1.APA TUJUAN GAJAH MADA MENGUCAPKAN SUMPAH PALAPA

2.APA YANG DIPERJUANGKAN GAJAH MADA

3.APAKAH PERJUANGAN GAJAH MADA MEMPUNYAI PENGARUH PADA KEHIDUPAN BANGSA INDONESIA SAAT INI JELASKAN JAWABANMU DAN BERIKAN CONTOH

4.HAL BAIK APA SAJA YANG DAPAT KAMU CONTOH DARI SIKAP GAJAH MADA

5.APA GAJAH MADA BISA DISEBUT SEBAGAI PAHLAWAN PADA MASA KERAJAAN MAJAPAHIT JELASKAN

YANG BENAR AKU FOLLOW​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Tujuan Gajah Mada mengucapkan sumpah Palapa adalah untuk menyatukan Nusantara.

2. Gajah Mada memperjuangkan wilayah kekuasaan Majapahit dan pengaruhnya seluas mungkin. Ia juga ingin menc.

3. Gajah Mada memang hampir berhasil menaklukan nusantara. Salah satu contoh perjuangan Gajah Mada yang berpengaruh pada kehidupan bangsa Indonesia adalah semangat dalam mempersatukan nusantara... Gajah Mada merupakan orang yang menyatukan seluruh nusantara hingga mencapai Filipina.

4. Hal baik yang dapat dicontoh dari sikap Gajah Mada adalah berani, tidak mudah menyerah, percaya diri, dan mendahulukan kepentingan bersama.

5. Mahapatih Gajah Mada adalah pahlawan bagi rakyatnya karena telah berani dan pantang menyerah berjuang, sehingga rakyatnya hidup aman dan sejahtera.

Penjelasan:

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh anissarayaoktavia dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 05 Mar 22