Kuis Lagi (IPS) - Apa itu Argaris?- Apa itu Industri?-

Berikut ini adalah pertanyaan dari PenggunaMLBB pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

Kuis Lagi (IPS)- Apa itu Argaris?
- Apa itu Industri?
- Apa itu Perdagangan?

Itu aja, tapi jgn copas ya

Note: Dah sampai buku ini juga :-:​
Kuis Lagi (IPS) - Apa itu Argaris?- Apa itu Industri?- Apa itu Perdagangan?Itu aja, tapi jgn copas yaNote: Dah sampai buku ini juga :-:​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.Agraris merupakan hal-hal yang terkait dengan pembagian, peruntukan, dan pemilikan lahan. Agraria sering pula disamakan dengan pertanahan. Dalam banyak hal, agraria berhubungan erat dengan pertanian, karena pada awalnya, keagrariaan muncul karena terkait dengan pengolahan lahan.

2.Industri adalah suatu bidang atau kegiatan ekonomi yang berkaitan dengan pengolahan bahan baku atau pembuatan barang jadi di pabrik dengan menggunakan keterampilan dan tenaga kerja dan penggunaan alat-alat di bidang pengolahan hasil bumi, dan distribusinya sebagai kegiatan utama.

3.Perdagangan atau perniagaan adalah kegiatan tukar menukar barang atau jasa atau keduanya yang berdasarkan kesepakatan bersama bukan pemaksaan. Pada masa awal sebelum uang ditemukan, tukar menukar barang dinamakan barter yaitu menukar barang dengan barang. Pada masa modern perdagangan dilakukan dengan penukaran uang.

Penjelasan:

semoga bermanfaat,maaf kalo salah

answer by: AZKAWIDAD

#JANGAN LUPA FOLLOW @AZKAWIDAD

#BELAJAR BERSAMA BRAINLY

#SEMANGAT BELAJAR

#JADIKAN JAWABAN TERCERDAS

Jawaban:1.Agraris merupakan hal-hal yang terkait dengan pembagian, peruntukan, dan pemilikan lahan. Agraria sering pula disamakan dengan pertanahan. Dalam banyak hal, agraria berhubungan erat dengan pertanian, karena pada awalnya, keagrariaan muncul karena terkait dengan pengolahan lahan. 2.Industri adalah suatu bidang atau kegiatan ekonomi yang berkaitan dengan pengolahan bahan baku atau pembuatan barang jadi di pabrik dengan menggunakan keterampilan dan tenaga kerja dan penggunaan alat-alat di bidang pengolahan hasil bumi, dan distribusinya sebagai kegiatan utama. 3.Perdagangan atau perniagaan adalah kegiatan tukar menukar barang atau jasa atau keduanya yang berdasarkan kesepakatan bersama bukan pemaksaan. Pada masa awal sebelum uang ditemukan, tukar menukar barang dinamakan barter yaitu menukar barang dengan barang. Pada masa modern perdagangan dilakukan dengan penukaran uang. Penjelasan:semoga bermanfaat,maaf kalo salahanswer by: AZKAWIDAD#JANGAN LUPA FOLLOW @AZKAWIDAD#BELAJAR BERSAMA BRAINLY#SEMANGAT BELAJAR#JADIKAN JAWABAN TERCERDAS

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh AZKAWIDAD dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 31 Jan 22