Berikan 5 contoh perubahan perilaku yang mengadopsi aspek-aspek kehidupan modern​

Berikut ini adalah pertanyaan dari suriabikyibrahim pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

Berikan 5 contoh perubahan perilaku yang mengadopsi

aspek-aspek kehidupan modern​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.Anak zaman sekarang lebih suka main HP dari pada memainkan permainan tradisional.

2.Seiring berkembang nya zaman sekarang tidak ada lagi yang mengirim surat untuk menanyakan kabar melainkan menggunakan HP cerdas yang berkembang saat ini

3.Dalam dunia perdagangan kini mulai ada istilah jual-beli online sehingga banyak orang di luar sana lebih memilih online dikarenakan dapat menghemat waktu dan tidak harus berinteraksi dengan penjual/pembeli

4.Sekarang transportasi umum maupun pribadi kini semakin berkembang yang memudahkan khalayak untuk berpergian,sehingga jarang ditemukan para pejalan kaki.

5.Media sosial yang kini marak menjadi tempat untuk menyebarkan berita hoax.Namun sebagian ada juga yang menggunakan nya untuk hal yang mendidik.

SEMOGA MEMBANTU

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rw45384 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 07 Jul 21