1. Tuliskan potensi alam yang ada pada lingkungan-lingkungan berikut!a.pantaib.sungaiC. dataran

Berikut ini adalah pertanyaan dari diandrakeysha3 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

1. Tuliskan potensi alam yang ada pada lingkungan-lingkungan berikut!a.pantai
b.sungai
C. dataran rendah
d. dataran tinggi

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Berikut ini beberapa potensi alam yang ada pada lingkungan Pantai, yang mana di antaranya ialah:

  • Potensi sumber daya alam dari tumbuhan di pantai salah satu contohnya ialah rumput laut, kelapa, dan tanaman bakau. Selain itu di lingkungan pantai sendiri juga terdapat potensi hasil alam ikan, kerang, udang, dan garam.
  • Potensi sumber daya alam yang dapat dijadikan mata pencaharian di lingkungan Pantai ialah nelayan, petambak, pedagang, petani garam, petani kelapa, dan pengrajin.

Berikut ini beberapa potensi alam yang ada pada lingkungan Sungai, yang mana di antaranya ialah:

  • Air sebagai irigasi sawah
  • Wisata alam
  • Sumber mata air

Berikut ini beberapa potensi alam yang ada pada lingkungan Dataran Rendah, yang mana di antaranya ialah:

  • Potensi sumber daya alam dari tumbuhan di dataran rendah salah satu contohnya ialah padi, kayu jati, jagung, kedelai, dan beberapa tanaman buah seperti rambutan, mangga, nanas, dan jambu.
  • Potensi sumber daya alam yang dapat dijadikan mata pencaharian di lingkungan dataran rendah salah satu contohnya ialah petani, peternak, pedagang, dan karyawan atau buruh.

Berikut ini beberapa potensi alam yang ada pada lingkungan Dataran Tinggi, yang mana di antaranya ialah:

  • Potensi sumber daya alam dari tumbuhan di dataran tinggi salah satu contohnya ialah brokoli, wortel, apel, kentang, singkong, ubi, dan lain sebagainya.
  • Potensi sumber daya alam yang dapat dijadikan mata pencaharian bagi masyarakat di lingkungan dataran tinggi ialah petani buah, petani sayur, peternak, dan pedagang.

Pembahasan

Pada hakikatnya Sumber daya alam yang tersedia di sekitar kita dapat untuk kita manfaatkan dalam memenuhi berbagai kepentingan dan juga kebutuhan hidup kita, yang mana Sumber daya alam sendiri dapat digolongkan berdasarkan jenis, yaitu antara lain sumber daya alam hayati dan sumber daya alam non hayati.

Pelajari lebih lanjut

  1. Materi tentang pemanfaatan SDA pada yomemimo.com/tugas/1791674
  2. Materi tentang langkah- langkah pemanfaatan sumber daya alam hasil hutan yomemimo.com/tugas/24936761
  3. Materi tentang sumber daya alam di: yomemimo.com/tugas/10760903.

Detail Jawaban

Kelas : 10

Mata Pelajaran: Seni budaya

Bab: 3 - kebudayaan

Kode Katagori: 10.22.3

#TingkatkanPrestasimu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh alkhausar0106 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 05 Jul 21