Apakah nama hukum yang ditegakkan oleh Kerajaan Buleleng ?

Berikut ini adalah pertanyaan dari laurelycia pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

Apakah nama hukum yang ditegakkan oleh Kerajaan Buleleng ?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

Kerajaan Buleleng adalah suatu kerajaan di Bali utara yang didirikan sekitar pertengahan abad ke-17 dan jatuh ke tangan Belanda pada tahun 1849. Kerajaan ini dibangun oleh I Gusti Anglurah Panji Sakti dari Wangsa Kepakisan dengan cara menyatukan seluruh wilayah wilayah Bali Utara yang sebelumnya dikenal dengan nama Den Bukit. Setelah kemerdekaan Republik Indonesia, Kerajaan Buleleng berstatus sebagai Daerah Tingkat II Buleleng.

Detail Jawaban:

Nama: Samina

Kelas: 3b(SD)

mapel: Ips

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mbasaminaalvihanifa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 01 Aug 21