8. Bagaimana membuat kain katun secara tradisional ? (Literasi

Berikut ini adalah pertanyaan dari ALDYRANOUVAL pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

8. Bagaimana membuat kain katun secara tradisional ? (Literasi informasi)​
 8. Bagaimana membuat kain katun secara tradisional ? (Literasi informasi)​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Untuk membuat kain katun secara tradisional mula-mula dilakukan pemetikan buah kapas yang sudah memenuhi syarat untuk dipanen, kemudian buah kapas tersebut dijemur di bawah sinar matahari. Setelah beberapa hari kapas itu kering baru biji kapas dipindahkan dari kapas baru kapas itu bisa dipintal menjadi benang.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh aulia27272 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 21 Feb 22