1. Apakah membuka hutan untuk mendirikan taman konservasi alam menguntungkan?

Berikut ini adalah pertanyaan dari abdhiofficial pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

1. Apakah membuka hutan untuk mendirikan taman konservasi alam menguntungkan?2. Apakah pelatihan lokakarya untuk anak-anak putus sekolah menguntungkan?
3. Apakah pembangunan pabrik di dekat permukiman penduduk menguntungkan?
4. Apakah mengirimkan siswa berprestasi untuk mengikuti pertukaran pelajar menguntungkan?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

1. saya rasa mendirikan taman konservasi tidak perlu membuka hutan (ditebang sampe habis) karena fungsi utama konservasi itu sendiri adalah menjaga mahluk hidup di ekosistem nya agar tidak punah. menguntungkan? saya rasa tidak

2. sangat bermanfaat, bagi teman² yang kurang beruntung bisa mendapatkan pendidikan dan ilmu baru untuk kehidupan mereka kedepan nya

3. tergantung bagaimana pabrik berdiri dan mengolah limbah nya, jika pabrik di dirikan di tanah yang dirampas dari rakyat tentu itu sangat tidak menguntung kan bagi rakyat

dan bagaimana dia mengelola limbah sisa produksi, atau bahasa nya itu memperhatikan AMDAL agar masyarakat sekitar tidak terganggu dengan limbah yang dibuang sembarangan

4. tentu, pertukaran pelajar tidak sebatas datang ke wilayah baru tanpa misi utama, misi utama pertukaran pelajar adalah menyebarkan budaya dan dapat belajar pengalaman baru yang kedepan nya bisa kita share ke teman² asal kita

NOTE: KALAU INI TUGAS, MAKA CUKUP DI PAHAMI DAN DI SINGKAT DENGAN VERSI ANDA SENDIRI JIKA DIRASA TERLALU PANJANG

kalau merasa terbantu bisa jadikan jawaban terbaik

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rifqimuflih126 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 31 Jan 22