1. Tuliskan 10 Contoh Interaksi Sosial Antarindividu Maupun Antarkelompok.​

Berikut ini adalah pertanyaan dari oktarezy pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

1. Tuliskan 10 Contoh Interaksi Sosial Antarindividu Maupun Antarkelompok.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

10 contoh interaksi sosial antarindividu :

  1. Bermain antara kakak dan adik
  2. Penjual sayur dengan konsumennya
  3. Penjual mobil dengan calon pembeli mobilnya
  4. Konsultasi antara seorang dokter dengan pasien
  5. Konsultasi antara pemilik rumah dengan seorang arsitek atau design interior
  6. Perkenalan antara seorang anak dengan tetangga sebelah rumahnya
  7. Konsultasi psikiater dengan pasiennya
  8. Mengobrol antara seorang ibu dengan anak perempuan
  9. Seorang mahasiswa yang mengucapkan selamat atas keberhasilan seniornya dalam menyelesaikan sidang skripsi
  10. Saat Guru sedang berbicara dengan seorang muridnya

10 contoh interaksi sosial AntarKelompok :

  1. Kerja sama  TNI dan polri untuk mengamankan kegiatan pemilu 2019
  2. Rapat antara tim marketing dengan tim produksi untuk meningkatkan penjualan suatu produk
  3. Tawuran antar kelompok pelajar
  4. kelompok a dan kelompok b saling berdebat.
  5. Kerja sama antara PMI dan suatu stasiun televisi untuk mengadakan kegiatan donor darah
  6. Pertandingan bola basket antar dua tim yang berbeda
  7. Pertandingan futsal antar dua tim yang berbeda
  8. Kerjasama antar LSM dalam menanggulangi bencana alam di suatu daerah
  9. Kerja sama antara dinas pendidikan dengan LSM
  10. anggota pmi dan anggota rumah sakit saling membantu korban bencana

Penjelasan:

  • Interaksi antarindividu merupakan sebuah pola interaksi yang melibatkan dua individu.

  • Hubungan antar kelompok adalah sebuah bentuk dari hubungan yang dimana kemudian terjai diantara dua macam bentuk dari kelompok maupun juga yang imana kemudian memiliki sebuah bentuk dari ciri khusus.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh MaurinaAprilia dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 05 Jan 22