Berikut ini adalah pertanyaan dari steph05 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Bagaimana jika masyarakat bersikap tertutup dengan modernsasi?
Yang akan terjadi adalah :
1. Demoralisasi
Modernisasi terhadap tata nilai dan sikap seseorang ternyata tidak hanya berdampak positif, namun juga bisa negatif. Mereka yang salah mengartikan modernisasi bisa saja mengikuti kebudayaan atau perilaku baru yang sebenarnya tidak tepat di jalankan di tempat tinggalnya.
2. Kesenjangan Sosial Ekonomi
Ini terjadi ketika sebuah daerah kurang terpengaruh modernisasi, sedangkan wilayah lain lebih banyak terpengaruh. Kejadian ini bisa dilihat dari kualitas ekonomi suatu daerah yang kurang fasilitas dengan wilayah lain yang fasilitasnya lebih banyak.
3. Tertinggalnya Kemajuan Suatu Bangsa
Hal ini terjadi jika masyarakat suatu bangsa tidak menerima atau
tertutup dari modernisasi.
SEMOGA MEMBANTU!
JADIKAN JAWABAN TERBAIK!
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Dafreze dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 07 Feb 22