Berikut ini adalah pertanyaan dari naufalnohan pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawab: ........
2. Jelaskan yang dimaksud kegiatan produksi!
Jawab: .........
3. Apa tujuan kegiatan konsumsi?
Jawab:
4. Mengapa mata pencaharian masyarakat Indonesia beragam? Jelaskan!
Jawab:
5. Bagaimana cara menghargai jenis pekerjaan atau usaha masyarakat?
Jawab:
tolong di jawab
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. Jawab: Kegiatan utama yang dilakukan dalam bidang ekonomi adalah produksi, konsumsi, dan distribusi
2. Jawab: Produksi adalah kegiatan ekonomi yang dilakukan oleh manusia yang menghasilkan barang atau jasa. Atau lebih singkatnya, produksi adalah kegiatan ekonomi yang menghasilkan barang atau jasa.
3. Jawab: Kegiatan konsumsi merupakan suatu kegiatan yang bertujuan mengurangi atau menghabiskan barang dan jasa untuk memenuhi kebutuhan secara langsung. Atau lebih singkatnya, konsumsi adalah kegiatan yang bertujuan mengurangi atau menghabiskan barang dan jasa.
4. Jawab: Ada beberapa faktor alam yang menyebabkan mata pencaharian masyarakat Indonesia beragam yaitu,
A. Indonesia memiliki berbagai jenis potensi alam. Sumber daya alam di Indonesia tidak terbatas pada kekayaan hayatinya saja. Berbagai daerah di Indonesia juga dikenal sebagai penghasil berbagai jenis bahan tambang, seperti petroleum, timah, gas alam, nikel, tembaga, bauksit, timah, batu bara, emas, dan perak.
B. Kondisi geografis. hampir di setiap daerah berbeda beda. Kondisi geografis atau letak suatu tempat sangat berpengaruh pada kebiasaan hidup suatu masyarakat. Masyarakat yang tinggal di pegunungan misalnya, mereka akan cenderung bermata pencaharian sebagai petani. Sedangkan untuk masyarakat yang tinggal di daerah pantai biasanya berprofesi sebagai nelayan.
5. Jawab: Membantu apabila mereka merasakan kesulitan dalam bekerja, dll
Penjelasan:
Semoga membantu...
Maaf kalo ada yang salah...
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh daudarsyrobbani dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 21 Aug 21