1. Kegiatan menghasilkan barang disebut kegiatan…… 2. Kegiatan menyalurkan barang dari

Berikut ini adalah pertanyaan dari andikawichaksana pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

1. Kegiatan menghasilkan barang disebut kegiatan……2. Kegiatan menyalurkan barang dari produksen ke konsumen disebut…..
3. Perpindahan barang saat ini berjalan cukup lancer karena adanya kemajuan dalam bidang……
4. Transportasi ramah lingkungan saat ini yang dapat mengangkut barang dan orang dalam jumlah besar dan cepat adalah….
5. Pembangunan sarana trasportasi darat saat ini yang sudah dan sedang di bangun di papua adalah……
6. Sarana transportasi laut saat ini sedang dibangun adalah kapal laut dan….
7. Pengolahan tanah pertanian dengan cangkul dan bajak sudah mulai ditinggalkan. Bajak ditarik oleh….
8. Saat ini petani mengolah sawah dengan alat yang bernama…..
9. Tempat bertemunya penjual dan pembeli untuk melakukan transaksi disebut…..
10. Salah satu keuntungan pasar tradisional adalah…..

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.produksi

2.distribusi

3.transportasi

4.kareta api

5.........

6.kapal barang

7.kerbau

8.garu sisir

9.pasar tradisional

10.dapat menawar,produk lebih segar

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh amalinanur774 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 17 Jan 22