Berikut ini adalah pertanyaan dari tianatio11 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
- Indonesia bagian barat
Flora tumbuh di berbagai tempat di dunia yang berbeda-beda. Hal itu dipengaruhi oleh beberapa faktor, iklim, jenis tanah,Relief atau tinggi rendah permukaan bumi, atau biotik (pengaruh makhluk hidup). Iklim memiliki pengaruh yang sangat besar terutama suhu udara dan curah hujan. Daerah yang curah hujannya tinggi memiliki hutan yang lebat dan jenis tanaman lebih bervariasi. Sedangkan daerah yang curah hujannya relatif kurang tidak memiliki hutan yang lebat seperti banyak di tum- buhi semak belukar dengan padang rumput yang luas. Flora di Indonesia Bagian Barat meliputi berbagai jenis tanaman yang tumbuh di Pulau Sumatra, Jawa, Kalimatan, Bali dan pulau-pulau kecil di sekitarnya.
- indonesia bagian timur
Persebaran flora di Indonesia bagian timur disebut dengan tipe Australis. Karena disebabkan oleh persebaran flora di Indonesia bagian timur hampir sama dengan flora di benua Australia pada umumnya. Pulau-pulau yang termasuk daerah persebaran flora Indonesia Timur adalah Sulawesi, Nusa Tenggara, Maluku dan Papua. Di Indonesia bagian timur banyak ditemui pohon sagu, pohon nipah, dan hutan bakau.
- indonesia bagian tengah
Flora di Indonesia bagian tengah merupakan daerah peralihan antara Indonesia barat dengan Indonesia timur.
Jenis flora yang di Indonesia tengah yang menonjol adalah hutam musim (hutan jati).
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh chesterbennington240 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 25 Jan 22