Berikut ini adalah pertanyaan dari roziaren pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. Kata sirkulasi berasal dari bahasa Inggris "circulation" yang mempunyai arti perputaran, peredaran.
2. Peredaran darah adalah suatu sistem organ yang memiliki fungsi memindahkan zat ke sel dan dari sel.
3. Pembuluh darah, Vena, Arteri
4. Empat ruang jantung tersebut adalah atrium(serambi jantung) kanan dan kiri di bagian atas jantung, dan ventrikel (bilik jantung) kanan dan kiri bagian bawah jantung
5. Katup jantung berfungsi seperti pintu satu arah. Katup jantung bertugas untuk menjaga aliran darah yang berasal dari jantung dapat mengalir dengan benar, baik antara ruangan jantung atau dari jantung keluar ke pembuluh darah.
Penjelasan:
Semoga membantu^^
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh canzsylvia6 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 10 Jan 22