1.Apa makna tunggal ika? 2.Apa yang kamu ketahui tentang suku

Berikut ini adalah pertanyaan dari sachikoo2601 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

1.Apa makna tunggal ika?2.Apa yang kamu ketahui tentang suku bangsa?
3.Tuliskan tiga ragam kesenian daerah!
4.Tuliskan tiga ragam tipe fisik masyarakat Indonesia!
5.apa akibatnya jika kita enggan menghargai ragam budaya bangsa?

Tolong di bantu ya kak! Jangan ngasal klo ngasal atau ngak ngisi jawabannya aku report



Kelas : 3
UMR : 9
POIN : lumayan

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.Semboyan Bhineka Tunggal Ika ini menggambarkan persatuan dan kesatuan bangsa Indonesia yang terdiri dari beraneka ragam suku, budaya, ras, agama dan bahasa.

2.suku bangsa adalah suatu golongan manusia yang anggota-anggotanya mengidentifikasikan dirinya dengan sesamanya, biasanya berdasarkan garis keturunan yang dianggap sama.

3.-Seni Tari. Tari Tradisional Serimpi. Tari serimpi merupakan tari tradisional yang menjadi identitas bagi daerah Yogyakarta dalam bidang seni gerak

-Seni Rupa. Batik. Batik merupakan kain yang dihias menggunakan canting atau printing

-Seni Musik.

-seni teater

-seni sastra

4.•masyarakat pedesaan yang dengan bercocok tanam di ladang.

• Tipe masyarakat perkotaan.

•Tipe masyarakat metropolitan

•masyarakat dengan sistem berkebun yang sangat sederhana

•masyarakat pedesaan yang dengan sistem bercocok tanam di sawah.

Tipe masyarakat perkotaan.

5.Akibat jika bangsa kita tidak menghargai keragaman suku dan budaya yaitu: terjadinya konflik antar suku; tidak kondusifnya situasi negara di berbagai bidang; ... munculnya sikap etnosentrisme, yang menganggap bahwa kebudayaan sendiri paling baik.

Penjelasan:

semoga membantu

maaf kalau salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh panda12358 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 19 Jul 21