apakah sebutan bagi üilaya perairan luas yang mengandung garam​

Berikut ini adalah pertanyaan dari msyahrul101217 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

Apakah sebutan bagi üilaya perairan luas yang mengandung garam​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

laut

Penjelasan:

Laut adalah sebuah perairan asin besar yang dikelilingi secara menyeluruh atau sebagian oleh daratan. Dalam arti yang lebih luas, "laut" adalah sistem perairan samudra berair asin yang saling terhubung di Bumi yang dianggap sebagai satu samudra global atau sebagai beberapa samudra utama.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mirdayanaputri dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 02 Aug 21