peristiwa-peristiwa sehari-hari Apa sajakah yang menunjukkan terjadinya mengembun? jelaskan!​

Berikut ini adalah pertanyaan dari anggaocta510 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Dasar

Peristiwa-peristiwa sehari-hari Apa sajakah yang menunjukkan terjadinya mengembun? jelaskan!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Cuaca pada pagi hari. ketika pagi hari suhu cuaca sedang dingin, sehingga menyebabkan terjadinya pengembunan pada permukaan daun.

Dan ketika memasak air. air adalah benda cair, ketika benda cair dipanaskan maka air akan menguap ke atas dan menjadi gumpalan uap air. biasanya terjadi di tutup panci saat memasak air.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nn1s43v4 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 16 May 22