10. Negara di wilayah ASEAN yang paling maju adalah negara...

Berikut ini adalah pertanyaan dari tiaradewi441 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

10. Negara di wilayah ASEAN yang paling maju adalah negara... a. Indonesia b. Malaysia c. Singapura d. Philipina 11. Hasil utama perekonomian Indonesia yang dikespor berasal dari pertanian adalah.…... a. Padi dan kapas b. karet dan tebu c. Kapas dan karet d. karet dan kelapa sawit 12. dibawah Ini adalah gambar bendera Philipina. Ibukota Philipina adalah.... a. Bangkok b. Manila c. Kuala Lumpur d. Laos 13. Yang menyebabkan terjadinya kepunahan hewan dan tumbuhan adalah.... a. reboisasi b. pembakaran hutan c. cagar alam d. pemburuan liar 14. Diantara Negara ASEAN yang merupakan lumbung padi adalah Negara.... a. singapura b. indonesia c. malaysia d thailand.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

10. C.Singapura

11. A.Padi dan kapas

12. B.Manila

13. D.Pemburuan liar

14. D.Thainland

Maaf tidak ada penjelasan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ee3430527 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 23 Feb 22