Berikut ini adalah pertanyaan dari erniiriyani22 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar
12. Proses berkumpulnya air di udara disebut dengan....
13. Ketika suhu udara turun, uap air berubah menjadi titik-titik air membentuk...
14. Upaya yang dilakukan untuk menghemat air adalah menggunakan air sesuai dengan
15. Sumur tradisional, sumur pompa, dan air yang berasal dari PDAM termasuk sumber air....
III. Jawablah soal berikut dengan uraian yang tepat!
16. Apa yang kamu ketahui tentang siklus air? Jelaskan!
17. Bagaimana proses terjadinya air tanah? Jelaskan!
18. Sebutkan tiga jenis sumber air alami!
19. Sebutkan tiga cara menghemat air!
20. Bagaimana proses terjadinya hujan? Jelaskan!
KD. 4.8
Sebagai siswa, apa yang kamu lakukan demi menjamin ketersediaan air tanah?Jelaskan!
Paraf Orang Ty
tolong bantu saya
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
11. SDA sumber daya alam
12. Persipitasi ( pengendapan )
13. awan
14. kebutuhan
15. -
16. Siklus air adalah sirkulasi (perputaran) air secara terus menerus dari bumi ke atmosfer
17. air hujan akan jatuh ke tanah atau perairan. Air hujan yg jatuh ditanah akan meresap menjadi air tanah
18. - air tanah
- danau
- sungai
19. menggunakan air secukupnya, tdk menghambur - hamburkan air, tdk mengunakanya pada hal yg tidak penting
20. mohon dicari sendiri dibuku maupun di internet karena saya lelah mengerjakan soalmu..
hehe
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ediwhy5 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 05 Aug 21