Citra foto yang menggunakan semua spektrum sinar dari warna merah

Berikut ini adalah pertanyaan dari alyasalsabila5609 pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Citra foto yang menggunakan semua spektrum sinar dari warna merah hingga ungu disebut foto

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Pankromatik

Penjelasan:

Foto pankromatik merupakan foto udara yang dibuat menggunakan seluruh spektrum tampak mata, mulai dari warna merah hingga ungu.

Keunggulan foto udara pankromatik adalah kepekaan filmnya hampir sama dengan kepekaan mata manusia.

Foto pankromatik biasanya digunakan dalam penelitian bidang pertanian, penelitian sumber daya air, perencanaan kota dan wilayah, evaluasi lingkungan, dan sebagainya.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh barrash42 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 02 Feb 22