Bagaimanakah kegiatan manusia berpengaruh terhadap persebaran flora dan fauna d

Berikut ini adalah pertanyaan dari Rapunzeldsab8835 pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Bagaimanakah kegiatan manusia berpengaruh terhadap persebaran flora dan fauna d muka bumi

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

kegiatan manusia sangat berpengaruh terhadap persebaran flora dan fauna di bumi contohnya

1. jika manusia menebang pohon secara sembarangan maka otomatis banyak fauna yang kehilangan habitat

2. jika terjadi kebakaran hutan akibat ulah manusia, maka flora banyak yang mati dan bisa menjadi langka untuk dicari

Penjelasan:

jawabannya udh diusahakan, gk ada yg sempurna di dunia

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh trielr dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 04 Jan 22