Rotasi Bumi Menyebabkan Pergantian Siang Dan Malam Serta Terjadi Perbedaan

Berikut ini adalah pertanyaan dari sarifudingamer pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Rotasi Bumi Menyebabkan Pergantian Siang Dan Malam Serta Terjadi Perbedaan Waktu.Pertanyaannya Adalah Pada Saat Pergantian Siang Menjadi Malam Siapa Nama Yang Akan Menjaga Desa Jam 20.00 Sampai 03.00 ?

! Usahakan Menjawab Dengan Benar !​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

*Jawaban*

Yang akan menjaga desa dari jam 20.00 sampai 03.00 adalah siskamling.

-Penjelasan-

Siskamling adalah singkatan dari Sistem kampung lingkungan yang berguna untuk menjaga keamanan desa pada malam bari.

Siskamling juga merupakan pekerjaan berjasa dalam hidup kita karna ialah yang menjaga jika ada kemalingan, kebakaran, dll

Pelajari lebih lanjut tentang siskamling di:

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh BlackMagic01 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 20 Jul 22