jelaskan sistem kerja gas rumah kaca dalam menjaga kestabilan temperatur

Berikut ini adalah pertanyaan dari Trkhrnya9089 pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan sistem kerja gas rumah kaca dalam menjaga kestabilan temperatur

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Saat radiasi sinar matahari mengenai permukaan bumi, bumi akan menjadi Panas, lalu radiasi panas bumi akan dipancarkan ke atmosfer. panas yang terhalang oleh polutan udara (Polusi) akan terperangkap dan dipantulkan kembali ke bumi. Sehingga terciptalah Efek rumah kaca.

Penjelasan:

Efek rumah kaca sanggat berbahaya karena bisa membuat suhu bumi naik dan menyebabkan pemanasan global.

Semoga Membantu!

Jawaban:Saat radiasi sinar matahari mengenai permukaan bumi, bumi akan menjadi Panas, lalu radiasi panas bumi akan dipancarkan ke atmosfer. panas yang terhalang oleh polutan udara (Polusi) akan terperangkap dan dipantulkan kembali ke bumi. Sehingga terciptalah Efek rumah kaca.Penjelasan:Efek rumah kaca sanggat berbahaya karena bisa membuat suhu bumi naik dan menyebabkan pemanasan global.Semoga Membantu!

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh andi685061 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 15 Jun 22