Hari Raya Idul Fitri tahun 2022 ( 1 Syawal 1443

Berikut ini adalah pertanyaan dari blackmaster995 pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Hari Raya Idul Fitri tahun 2022 ( 1 Syawal 1443 H) jatuh pada tanggal 2 Mei 2022. Sedangkan pada tahun sebelumnya, 1 Syawal 1442 H jatuh pada tanggal 13 Mei 2021. Jelaskan mengapa hari raya idul Fitri setiap tahunnya selalu berbeda tanggal?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

Ada selisih 11 ¼ hari tiap tahunnya, yang membuat kalender bulan selalu tertinggal. Inilah yang menyebabkan tanggal di tahun Hijriah selalu bergeser pada penanggalan Masehi. Nah. itu tadi alasan kenapa Hari Raya Idul Fitri bergeser jatuh pada hari yang berbeda tiap tahunnya.sementara umumnya dunia menggunakan kalender Masehi. ... Sementara kalender Hijriyah punya 355 hari. Artinya, ada selisih 10 hari atau 11 hari (dibanding tahun kabisat) dalam setahun. Perbedaan itulah yang menyebabkan bulan puasa ini selalu lebih maju dari tahun-tahun sebelumnya.

semoga bermanfaat

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh didikwarung44 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 26 May 22