Seorang remaja tertangkap basah saat mencoba menghisap ganja. Ia mendapat

Berikut ini adalah pertanyaan dari cerpenindah6589 pada mata pelajaran Sosiologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Seorang remaja tertangkap basah saat mencoba menghisap ganja. Ia mendapat julukan "pemakai narkoba". Walau masih mencoba-coba, ia tertangkap basah lagi. Maka, masyarakat akan memberinya julukan sebagai "pecandu narkoba". Akibatnya, ia mengidentifikasikan diri dan terlibat dalam kehidupan pecandu narkoba. Penyimpangan yang dilakukan remaja tersebut mirip dengan teori…​.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penyimpangan yang dilakukan remaja tersebut mirip dengan teori differential association.

Pembahasan

Penyimpangan sosial sendiri ialah suatu bentuk perilaku/tindak individu yang melanggar nilai dan norma-norma yang telah ditetapkan masyarakat.

Teori differential association merupakan sebuah konsep pemahaman yang membahas seputar penyimpangan sosial. Menurut salah satu ahli yaitu Edwin Hardin Sutherland, yang dimaksud dengan differential association adalah penyimpangan bersumber pada pergaulan yang berbeda, penyimpangan dipelajari melalui proses alih budaya.

Detail jawaban

Kelas = 10

Mapel = Sosiologi

Bab = 6 - Perilaku Menyimpang dan Sikap Anti Sosial

Kode kategorisasi = 10.20.6

Kata kunci = differential association

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Lusheekatokuarichika dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 23 Aug 22