Mengapa batuan Bara termasuk ke dalam batuan sedimen organik​

Berikut ini adalah pertanyaan dari cintangabang pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Mengapa batuan Bara termasuk ke dalam batuan sedimen organik​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Batu bara merupakan batuan sedimen organik yang mudah terbakar dan terbentuk dari sisa-sisa tumbuhan yang telah mati. Proses pengendapan organisme ini menjadi batu bara memakan waktu yang sangat lama. Batu bara terbentuk dari pengendapan sisa-sisa tumbuhan.

Penjelasan:

Setiap jenis batuan itu terbentuk dari proses runtut yang disebut siklus batuan. Pada dasarnya ada tiga bentuk batuan utama yang terbentuk selama siklus batuan, yaitu batuan beku, batuan sedimen dan batuan metamorf.Batuan sedimen atau disebut juga batuan endapan adalah jenis batuan yang terbentuk dari proses pelapukan sisa-sisa batuan lain atau mineral lainnya yang mengalami pengendapan.Batuan sedimen organik atau yang disebut juga batuan sedimen biogenic adalah batuan yang terbentuk dari pengendapan sisa-sisa bagian tubuh mahluk hidup serta mineral-mineral yang dihasilkannya.

Maaf klo salah ya kak......

゚+*:;;:* *:;;:*+゚**✿❀ ❀✿***:..。o○ ○o。..:*✧・゚: *✧・゚:*

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh marlena240459 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 08 May 22