Berikut ini adalah pertanyaan dari arskal110707 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Interaksi sosial percakapan yang terjadi secara tidak langsung, yaitu suatu interaksi yang dilakukan dengan menggunakan perantara dalam penyampaiannya. Misal, menggunakan pesan via media sosial, surat menyurat, melalui orang lain, dan sebagainya.
Pembahasan
Interaksi sosial merupakan hubungan dalam semua hal yang dilakukan setiap individu dengan individu, kelompok dengan kelompok, dan kelompok dengan individu untuk mencapai tujuan bersama.
Syarat utama dari interaksi sosial, sebagai berikut:
-Kontak sosial
-Komunikasi
Ciri-ciri interaksi sosial, yaitu:
-Dilakukan oleh lebih dari satu orang.
-Terdapat komunikasi di dalamnya.
-Terdapat dimensi waktu.
-Memiliki tujuan di dalamnya.
Jenis-jenis interaksi sosial, sebagai berikut:
-Interaksi antar individu meruapakan jenis interaksi sosial yang dilakukan oleh individu dengan individu yang lain.
-Interaksi antar kelompok yaitu jenis interaksi yang dilakukan oleh suatu kelompok dengan kelompok yang lain.
Macam-macam bentuk dari interaksi sosial, sebagai berikut:
Interaksi sosial asosiatif yaitu hubungan atau interaksi yang menghasilkan hubungan yang positif dan dapat menghasilkan persatuan.
Contoh:
-Asimilasi adalah peleburan kedua budyaa menjadi satu.
-Akulturasi adalah peleburan kedua budyaa menjadi satu akan tetapi kebudayaan aslinya masih ada tidak hilang.
-Akomodasi adalah suatu interaksi yang memiliki tujuan untuk menyelaraskan pemahaman dari setiap kelompok yang menghindarkan dari permusuhan.
-Kooperasi adalah sebuah kegiatan atau usaha yang dilakukan semua orang untuk mencapai tujuan bersama.
Interaksi sosial disosiatif yaitu hubungan atau interaksi yang menghasilkan hubungan yang negatif dan dapat menghasilkan perpecahan.
Contoh:
-Kompetisi adalah suatu usaha yang dilakuakn untuk meraih sebauh keunggulan dari orang lain.
-Oposisi adalah suatu tindakan dari individu atau kelompok yang menyalahkan sesuatu yang telah lama.
-Kontravensi adalah jenis interaksi yang berada di tengah-tengan antara opoissi dengan kompetisi.
Pelajari lebih lanjut
materi tentang faktor yang mendasari interaksi sosial yomemimo.com/tugas/3539730
materi tentang hakikat dari interaksi sosial yomemimo.com/tugas/25828112
materi tentang dampak interaksi sosial yomemimo.com/tugas/13048915
------------------------------------------------------
Detail jawaban
Kelas: 10 - SMA
Mapel: Sosiologi
Bab: Interaksi Sosial
Kode: -
Kata kunci: Interaksi sosial, syarat utama interaksi sosial, ciri-ciri interaksi sosial, jenis interaksi sosial, bentuk-bentuk interaksi sosial, contoh interaksi sosial.
AJ.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh UnjaniFakTeknik dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 26 Feb 20