...Apa saja nama nama planet Thank's​

Berikut ini adalah pertanyaan dari auliasyifaayuningtya pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

...


Apa saja nama nama planet

Thank's​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Merkurius

Merkurius adalah planet terkecil dan terpanas di Tata Surya. Planet yang memiliki jarak rata-rata 58 km dan diameter 4.850 km dari matahari ini memiliki suhu sangat tinggi, sehingga membutuhkan 88 hari bagi Merkurius untuk berputar selama satu tahun. Akibat kedekatannya dengan matahari, logam akan larut menjadi uap pada suhu di planet tersebut. Planet ini juga tidak ada kehidupan, karena tidak memiliki satelit sendiri, atmosfer, awan, hujan, angin, atau air.

2. Venus

Venus adalah planet yang terdekat kedua dari matahari, ukurannya pun hampir seperti Bumi. Namun, tidak ada kehidupan di planet ini karena mengandung karbon dioksida sehingga tidak bisa untuk bernafas disana. Di planet ini matahari tidak pernah terlihat dari permukaan Venus yang jaraknya sekitar 108.208.930 km. Terdapat perbedaan antara cahaya antara siang dan malam di Venus. Satu hari di Venus sama dengan 243 hari di Bumi dan Venus memiliki awan yang terbentuk dari asam belerang yang mematikan.

3. Bumi

Bumi adalah planet ketiga di tata surya yang memiliki kehidupan didalamnya. Planet kita tinggali ini membutuhkan 365 hari 5 jam 48 menit 47 detik untuk mengelilingi matahari satu kali. Bumi adalah satu-satunya planet di Tata Surya yang dihuni makhluk hidup mulai dari manusia, tanaman, dan hewan. Dengan suhu yang pas, membuat penghuninya tidak kepanasan ataupun kedinginan yang ekstrim. Bumi juga memiliki atmosfer yang memberi udara untuk bernafas dan melindungi dari tabrakan meteorit.

4. Mars

Mars adalah planet keempat berwarna merah akibat debu yang melapisi permukaannya. Ukuran pun hampir setengah dari planet Bumi. Mars memerlukan waktu 678 hari mengelilingi matahari. Planet ini mempunyai permukaan bekas sungai, pantai hingga jurang, yang kemungkinan terdapat kehidupan disana. Planet ini memiliki 2 satelit, yaitu Phobos dan Deimos. Jarak planet ini dari matahari sekitar 228.000.000 km dan 142 juta mil (229 juta kilometer) dari bumi.

5. Jupiter

Jupiter adalah planet kelima yang terbesar di Tata Surya. Planet ini memiliki besar sekitar 1.300 kali lebih dari bumi dan dua kali lipat luas massanya dari planet lain. Jupiter mempunyai titik merah besar yang merupakan badai raksasa yang mengamuk selama 300 tahun. Waktu yang ditempuh Jupiter untuk mengitari matahari selama 11,9 tahun di Bumi.

6. Saturnus

Saturnus menjadi urutan keenam planet di tata surya dan sedikit lebih besar dari Jupiter. Planet ini memiliki jarak dari matahari sejauh 1.417.600.000 km dan membutuhkan 29 tahun 5 bulan untuk mengelilingi matahari. Planet ini memiliki ribuan cincin lebar yang berasal dari bongkahan batu dan es. Saturnus juga memiliki 22 satelit alami di luar cincinnya yaitu Titan, Hua, Dion, Capitus, dan Tethris. Planet yang sering disebut raksasa gas ini mempunyai atmosfer yang tebal mengandung hidrogen.

7. Uranus

Uranus adalah planet ketujuh dan terbesar ketiga di tata surya. Planet ini membutuhkan waktu sekitar 84 tahun untuk satu putaran mengelilingi matahari karena poros putarnya yang miring. Uranus memiliki lima satelit alam yaitu Mirinda, Ariel, Ambriel, Titania, dan Oberon. Planet ini juga dikelilingi cincin-cincin tipis.

8. Neptunus

Neptunus adalah planet terakhir dengan raksasa gas terbesar. Planet ini memiliki jarak dari matahari 4.468.800 km. Neptunus mempunyai ciri-ciri bintik hitam dan dikelilingi oleh awan biru. Luas planet ini setara dengan 72 Bumi dan 17 massa bumi

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh RedBat dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 18 Jun 23