benua Eropa dibatasi oleh laut artik di utara, samudra Atlantik

Berikut ini adalah pertanyaan dari iqballl77 pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Benua Eropa dibatasi oleh laut artik di utara, samudra Atlantik di barat, laut Kaspia di tenggara, serta laut Mediterania dan laut hitam di selatan. identifikasilah keuntungan dari letak tersebut( Pakai logika sendiri )​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Untuk laut artik, memang kalau dilihat tak ada keuntungan. Tapi keuntungan bagi mereka yang inigin bepergian ke skandinavia, adalah jarak eropa dan skandinavia yang dekat. Kalau atlantik menguntungkan eropa dalam hal logistik karena daerah seberangnya yaitu benua amerika memiliki banyak logistik. Laut kaspia memiliki keuntungan yaitu dapat menghubungkan budaya eropa dgn budaya timur tengah. laut hitam memiliki keuntungan berupa banyaknya minyak bumi di daerah kaukasia yang merupakan bagian dekat laut hitam. kalau mediterania juga sama seperti laut hitam.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh maliqmonk25 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 26 Dec 22