Jenis pangan apa saja yang dapat dikembangkan dengan potensi geografis

Berikut ini adalah pertanyaan dari cournicova4123 pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jenis pangan apa saja yang dapat dikembangkan dengan potensi geografis Indoesia?.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.Padi yang dapat ditanam hampir diseluruh wilayah di Indonesia

2.Jagung yang menjadi makanan pokok di beberapa daerah seperti madura hingga NTT

3.Singkong yang menjadi sebuah tanaman yang sangat mudah untuk ditanam di Indonesia baik itu pada tanah basah maupun kering yang memiliki kemampuan untuk tumbuh dan berkembang pada ketinggian sekitar 800 mdpl.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh syamdyonomain dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 09 Mar 23