1. saat lomba lari jarak pendek Andi meletakkan kedua tangan

Berikut ini adalah pertanyaan dari sidoliaritonang3883 pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. saat lomba lari jarak pendek Andi meletakkan kedua tangan dengan jari-jari membentuk huruf v terbalik tepat di belakang garis start setelah itu Andi mengambil posisi jongkok lalu meletakkan kaki kiri depan di sementara lutut kaki kanannya diletakkan tepat di sebelah kaki kiri dengan jarak sekitar 1 kepala start yang dilakukan Andi yaitu a start berdiri b start pendek c start melayang d star jongkok​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

1. Saat lomba lari jarak pendek Andi meletakkan kedua tangan dengan jari-jari membentuk huruf v terbalik tepat di belakang garis start setelah itu Andi mengambil posisi jongkok lalu meletakkan kaki kiri depan di sementara lutut kaki kanannya diletakkan tepat di sebelah kaki kiri dengan jarak sekitar 1 kepala start yang dilakukan Andi yaitu  B. start pendek.

Pembahasan:

Larimerupakan salah satu cabangolahraga. Garis finish adalah sebuah garis yang menjadi penentu kemenangan dari seseorang yang melakukan aktivitas lomba lari. Jika seseorang telah lebih dahulu sampai pada garis finish maka dengan otomatis ia dinyatakan sebagai seorang pemenang.

Namun jika terdapat dua atau lebih orang yang jaraknya sampai ke garis finish hampir bersamaan atau hanya selisih beberapa detik maka harus dilihat siapakah yang badannya lebih dahulu  menyentuh garis finish. Ini tentunya menjadi sebuah tugas utama dari seorang juri atau pengamat pertandingan lomba lari tersebut.

Seorang pelari hendaknya lebih dahulu memahami dasar-dasar dari ketentuan pada perlombaan lagi agar tidak adanya perpecahan dalam perlombaan tersebut.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut tentang lomba lari pada yomemimo.com/tugas/10023270

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaalennnnnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 05 Feb 23