Sebutkan keuntungan dan kerugian dalam membudidayakan ikan!

Berikut ini adalah pertanyaan dari alfianalg9971 pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebutkan keuntungan dan kerugian dalam membudidayakan ikan!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Kelebihan dalam budidaya ikan

Dapat membatu ketersedian ikan konsumsi.

Menambah penghasilan masyarakat pembudidaya.

Mudah untuk mendapatkan ikan segar.

Mudah untuk memijahkannya.

Apabila ikan dalam keadaan stres bisa cepat diatasi dan dapat dilakukan pengobatan.

Mudah memilih ikan ukuran konsumsi.

Mudah melakukan penyeleksian induk.

Mempercepat masa panen.

Mudah untuk dipanen.

Mudah dijangkau.

Kekurangan dalam budidaya ikan

Mahalnya harga pakan.

Susahnya Ketersedian benih yang berkualitas.

Besarnya biaya pembuatan kolam.

Waktu pengontrolan setiap saat.

Pemberian pakan harus tepat waktu.

Susah untuk beradaptasi dengan lingkungan.

Tingginya tingkat mortalitas.

Air sering diganti agar kandungan amoniak tidak melebihi.

Tidak semua species ikan bisa dibudidayakan.

Keterbatasan lahan untuk budidaya.

Penjelasan:

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Ghiyats124 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 23 May 23