Perdagangan internasional memiliki dampak positif dan negatif, salah satu dampak

Berikut ini adalah pertanyaan dari jodohnyjimin23 pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Perdagangan internasional memiliki dampak positif dan negatif, salah satu dampak negatifnya adalah... *a. Kerjasama ekonomi oleh negara-negara besar
b. Pasar bebas di luar negeri mengakibatkan negara berkembang dirugikan
c. Kegiatan dan urusan dalam satu negara
d. Nilai tukar mata uang menjadi stabil​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

B

Penjelasan:

Karena negara maju cenderung mengeksploitasi negara berkembang, serta persaingan terlalu bebas seolah menjadi hukum rimba dalam dunia perdagangan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Aivatko31 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 18 May 21