Mengapakah tanaman padi banyak ditanam di kawasan peta tanah pamah

Berikut ini adalah pertanyaan dari sifa5376 pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Mengapakah tanaman padi banyak ditanam di kawasan peta tanah pamah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

karena bahan pokok penghasil karbohidrat buat negara Indonesia adalah Beras.Dan beras dapat dihasilkan melalui Padi.walaupun masih ada yang makan sagu,singkong dan sebagainya.Tetapi karena nenek moyang kita dari zaman dahulu lebih mengenal padi(beras) maka buat kita lebih suka menanam padi di Indonesia.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh geasskun10 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 19 Apr 22