Berikut ini adalah pertanyaan dari sbrn7905 pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Metode canvasser
Penjelasan:
Ada dua metode utama dalam melakukan sensus yaitu:
Metode canvasser: pengisian data kependudukan dilakukan oleh petugas sensus yang mendatangi rumah kediaman penduduk dan mendata langsung penduduk, dengan menanyai penduduk berdasarkan suatu daftar pertanyaan. Proses pengisian data oleh petugas ini disebut “canvassing”.
Metode householder: pengisian data kependudukan dilakukan pemilik rumah (“house holder”) secara mandiri. Dalam metode ini petugas sensus hanya menyerahkan dan mengambil kembali lembar isian.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh FebrianEka dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 31 May 21