ceritakan asal muasal manusia, menurut ilmu pengetahuan sosial?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari tatarizkia74 pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Ceritakan asal muasal manusia, menurut ilmu pengetahuan sosial?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Bumi terbentuk kira-kira 5 Milyar tahun yang lalu dan tumbuhan tumbuhan yang primitif dan juga sangat kering mulai terbentuk 410 juta tahun yang lalu, pada awal bumi terbentuk hanya ada air dan belum ada kehidupan.

sekitar 4 juta tahun yang lalu muncul suatu species, Species itulah yang nantinya berkembang menjadi homo sapiens, atau manusia sekarang ini, lalu Australopithecus ditemukan pertama kali di Ethiopia hidup sekitar 4 juta tahun yang lalu, dan Sekitar 1 juta tahun yang lalu, homo erectus hidup di Afrika, Asia, dan Eropa.

lalu pada tahun 1871 Charles Darwin, (sang penemu teori evolusi manusia) ia menguraikan bagaimana manusia berevolusi kepada publick, Walaupun teori darwin ini menuai banyak protes dari kebanyakan ilmuan yang beranggapan bahwa manusia sebagai mahluk yang terpisah dari dunia hewan.

Penjelasan:

                       CHARLES DARWIN

Charles Darwin adalah penemu teori evolusi kera ke manusia, Bukti tentang kebenaran teori Charles Darwin adalah fosil, Evolusi dan Isolasi, menurut saya sendiri teori Charles Darwin dapat dibuktikan juga dengan sains 70%.

                         PENDAPAT SAYA

Pendapat saya tentang asal muasal manusia, ini adalah menurut pendapat saya.

Jadi gini, alam semesta lahir 13,7 miliar tahun lalu, bumi lahir 4,54 miliar tahun yang lalu. lalu terbentuklah air di bumi, setelah itu muncull juga mikroorganismedanberevolusimenjadiikan,amfibi,reptil,dlllalulahir lah manusia, manusia berburu dan bercocok tanam untuk bertahan hidup hingga berevolusi juga menjadi saat ini, (ini menjadi bukti bahwa agama juga tidak ada), lalu manusia berdoa kepada syurga untuk mendapatkan lebih banyak dan terciptalah tuhan (Manusia menciptakan tuhan sebagai object doa mereka)

                   ====================

                   SEMOGA MEMBANTU

                   ====================

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vincentvansheaven2 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 24 Sep 22