4.Seledri dikenal sebagai sayuran hijau pelengkap masakan yang memiliki rasa

Berikut ini adalah pertanyaan dari lyonidavin pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

4.Seledri dikenal sebagai sayuran hijau pelengkap masakan yang memiliki rasa segar. Jus seledri juga dapatsebagai obat anemia. Uraikan proses pengolahannya!
Jawab​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

ambil seledri segar dan siapkan alatnya berupa blender ,gelas khusus untuk menaruh jus,senduk,dan cara pembuatannya :1)potong kecil-kecil daun seledri tanpa memisahkan daun dan batangnya, 2)trus siapkan belender, 3)lalu saat ingin di blender campurkan dengan air secukupnya cukup hanya agar seledrinya jika suda hancur akan mengental, 4)lalu jika sudah hancur ya tinggal di minum hahaha, yg penting bisa membantu ya dek, dan semoga membantu ya maaf kalau jawabannya nggak beraturan malas kalau beraturan nanti lama

Penjelasan:

maaf klo salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh bagusnara62 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 23 Aug 21