Berikut ini adalah pertanyaan dari niar39448 pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
tolong bantu jawab kk
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
•Teks Berita•
5W+1H =
- What (Apa)
- Who (Siapa)
- When (Kapan)
- Why (Mengapa)
- Where (Dimana)
- How (Bagaimana)
Pertanyaan What:
Peristiwa apakah yang diinformasikan dalam teks berita tersebut?
Pertanyaan Who:
Siapa saja yang mengalami peristiwa tersebut?
Pertanyaan When:
Kapan terjadinya peristiwa tersebut terjadi?
Pertanyaan Why:
Mengapa peristiwa tersebut terjadi?
Pertanyaan Where:
Dimana Peristiwa tersebut terjadi?
Pertanyaan How:
Bagaimana peristiwa tersebut terjadi?
________
Dalam teks berita pada dasarnya disusun oleh unsur disebut prinsip 5W+1H :
- Suatu berita dikatakan baik jika memenuhi unsur What, yaitu berisi pernyataan yang dapat menjawab pertanyaan apa.
- Suatu berita dikatakan baik jika memenuhi Unsur Who,yaitu disertai keterangan tentang orang-orang yang terlibat dalam peristiwa.
- Suatu berita dikatakan baik jika memenuhi Unsur When,yaitu menyebutkan waktu kejadian peristiwa.
- Suatu berita dikatakan baik jika memenuhi unsur Where, yaitu berisi deskripsi lengkap tentang tempat kejadian.
- Suatu berita dikatakan baik jika memenuhi unsur Why, yaitu disertai alasan atau latar belakang terjadinya peristiwa.
- Suatu berita dikatakan baik jika memenuhi Unsur How, yaitu dapat dijelaskan proses kejadian suatu peristiwa dan akibat yang ditimbulkan.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh laminah123456 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 26 Feb 22