16. Jenis tanah litosol adalaha. Tanah yang terbentuk akibat proses

Berikut ini adalah pertanyaan dari intanprihatiningtyas pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

16. Jenis tanah litosol adalaha. Tanah yang terbentuk akibat proses sedimentasi baik oleh tenaga
angin maupun air
b. Jenis tanah yang banyak dijumpai di wilayah yang banyak
mengandung batu gamping
c.
Tanah yang terdapat di kawasan pantai dan terbentuk akibat proses
pengendapan
d. Tanah
yang
sudah banyak mengalami pencucian sehingga sebagian
besar humusnya hilang
e. Jenis tanah
yang
terdiri atas pasir dan kerikil serta sangat peka
terhadap proses erosi
17. gambut merupakan tanah yang kurang subur sebab....
a. terlalu banyak mineral lempeng
b. terlalu banyak mineral liat
c. kurang gembur dan pejal
d. tanahnya terlalu asam
e. banyak mengandung pasir
18. tanah yang kondisi fisiknya sangat asam memiliki PH berkisar antara.....
a. 5,5 – 6,0
b. 6,0 – 6,7
c. 6,7 – 7,0
d. > 7,0
e. 4,5 – 5,4
19. dari berbagai gas berikut ini yang kandungnya paling banyak di atmosfer adalah.....
a. oksigen dan argon
b. nitrogen dan argon
c. karbondioksida dan nitrogen
d. nitrogen dan oksigen
e. oksigen dan karbon dioksida
20. angin yang memencar dari pusat tekanan tinggi ke daerah sekitarnya, dengan arah putaran berlawanan dengan gerak jarum jam disebut....
a. siklon di belahan bumi selatan
b. antisiklon di belahan bumi utara
c. antisiklon di belahan bumi selatan
d. tornado di belahan bumi selatan
e. siklon di belahan bumi utara ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

siklon belahan bumi utara

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ekorojabi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 19 Jul 21