Jelaskan karakteristik iklim di indonesia dan pengaruhnya terhadap aktivitas manusia

Berikut ini adalah pertanyaan dari auliandini5858 pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan karakteristik iklim di indonesia dan pengaruhnya terhadap aktivitas manusia

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Karakteristik iklim di Indonesia adalah

1.Memiliki suhu udara rata rata yaitu 28 derajat C

2.Memiliki suhu udara paling tinggi mencapai 34 derajat C

3.memiliki suhu udara paling rendah mencapai sekitar 23 derajat C

4.Kelembaban udara di Indonesia selalu relatif tinggi

5.Curah hujan di Indonesia umumnya tergolong tinggi

6.Iklim di Indonesia merupakan iklim tropis

7.Memiliki dua musim yaitu musim kemarau dan musim penghujan

8.Wilayah Indonesia terdiri dari pulau pulau dan adanya gunung gunung yang tinggi karena adanya kedudukan matahari yang berubah ubah selama berevolusi

Pengaruh iklim terhadap aktivitas manusia adalah

1.Dapat mempengaruhi kesehatan manusia

2.Dapat mempengaruhi bercocok tanam baik dalam perkebunan maupun pertanian

3.Dapat mempengaruhi kegiatan perindustrian dan perekonomian manusia

4.Dapat mempengaruhi kegiatan budidaya ternak maupun perikanan

5.Dapat mempengaruhi tempat tinggal manusia

Pembahasan

Hallo guys balik lagi yaah kita, gimana nih adik adik masih semangat belajar kan yaa ? Masih dongg ya hehe. Yukk langsung aja kakak jelasin materi tentang geografi.

Karakteristik iklim tropis di Indonesia adalah

1.Memiliki suhu udara rata rata dingin  

2.Memiliki amplitudo suhu rata rata tahunannya kecil

3.Memiliki tekanan udara pada wilayah cenderung rendah

4.Penguapan air laut cukup tinggi sehingga terdapat awan banyak

5.Memiliki curah hujan yang cukup tinggi dan lebih lama per tahunnya

6.Memiliki tanah yang cukup subur

7.Mendapatkan sinar matahari sepanjang tahun

Sedikit yang dapat saya jelaskan tentang materi geografi hari, semoga dapat bermanfaat yaa.

Penjelasan:maaf jika salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh alvinbangun08 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 21 Aug 21