Indonesia turut berperan serta dalam menciptakan perdamaian dunia.prinsip yang dianut

Berikut ini adalah pertanyaan dari loveriachan234 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Indonesia turut berperan serta dalam menciptakan perdamaian dunia.prinsip yang dianut bangsa indonesia sebagai upaya mencapai dunia yang damai dan sejahtera adalah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Prinsip politik luar negeri yang bebas aktif.

--------------------------

Penjelasan

--------------------------

  Politik luar negeri adalah serangkaian tindakan yang dilakukan oleh elite politik dalam menjalin hubungan dengan negara lain untuk mencapai tujuan nasional. Beberapa kepentingan yang tidak dapat terpenuhi oleh negaranya sendiri dapat dicapai melalui politik luar negeri.

   Dalam pelaksanaannya, Indonesia menjalankan politik luar negeri bebas-aktif bertumpu pada ideologi Pancasila dan landasan konstitusional UUD 1945 yang merupakan dasar hukum tertinggi negara Indonesia.

Pelajari lebih lanjut:

- Detail jawaban -

Mapel : IPS

Kelas : 9

Bab: Indonesia pasca Pengakuan Kedaulatan (1950-1966)

Kode : 9.10.4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh wanoja344 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 29 Aug 21