Sebutkan perbedaan sistem atmosfer bumi dengan rumah kaca !

Berikut ini adalah pertanyaan dari AdeKrisnanto4364 pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebutkan perbedaan sistem atmosfer bumi dengan rumah kaca !

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

ATMOSFER BUMIl berfungsi untuk menahan udara agar tak keluar dari bumi dan juga menahan sinar ultra violet yang sangat berbahaya, sedangkan RUMAH KACA adalah kejadian dimana panas matahari yang akan dipantulkan ke luar bumi dipantulkan kembali kebumi yang menyebabkan suhu bumi semakin panas, rumah kaca terjadi karena pemanasan global

Penjelasan:

bismillah semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kenziearganta04 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 02 Aug 21