Seorang anak mendapatkan tantangan dari ibunya untuk memisahkan serbuk besi

Berikut ini adalah pertanyaan dari hendrawan2907 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Seorang anak mendapatkan tantangan dari ibunya untuk memisahkan serbuk besi dari pasir yang terdapat dalam sebuah kotak. dia diberi 4 benda/bahan untuk membantu dalam prosesnya yaitu saringan dengan mass yang kecil, magnet, korek api, serta air dalam mangkok. dia hanya dapat memilih satu alat saja untuk menemukan cara memisahkannya. alat apa yang paling efisien digunakan untuk memisahkan serbuk besi dengan pasir tersebut?

Jawaban dan Penjelasan

Pertanyaan diatas belum terjawab

Last Update: Wed, 24 Aug 22